Mengajarkan anak anak lebih dekat dengan alam saat ini sedang menjadi trand para orang tua. Hal ini sebagai upaya mengenalkan anak dengan lingkingan sekitar dan menjauhkan anak dari gadget. Salah satu tempat yang menarik untuk dikunjungi adalah “Tangkahan Langkat Medan” bahkan destinais ini mendapat julukan The Hidden Paradise dan sudah terkenal hingga mancanegara.

Kawasan ini berada dalam pengelolaan Conservation Response Unit (CRU) dengan luas areanya mecapai 17.00 hektar. Berupa hutan tropis lengkap dengan aneka flora dan fauna di dalamnya. dengan ikon utamanya adalah Gajah Sumatera.


Jika kalian ingin berkunjung maka kalian perlu melakukan registrasi di visitor centre. Kemudian dengan bebas mengeksplore keindahan lokasi yang ada. Kemudian sejak 2002 dibuat sebuah Conservation Response Unit (CRU) sebagai balai konservasi, dimana fungsinya adalah menyediakan fasilitas akomodasi, interpreter bagi wisatawan serta paket-paket wisata.



Lokasi Tangkahan Langkat Medan
Alamat: Namu Sialang, Batang Serangan, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara, Indonesia
Telepon: 0813 158 9019, 0878 8800 2004
Biaya yang diperlukan
Menyeberangi jembatan kayu (1-3 hari) Rp 10.000
Memandikan gajah : Rp 250.000
Paket tracking (memberi makan, memandikan, dan jungle tracking bersama gajah) Rp 850.000
Jungle Tracking (menunggang gajah dewasa) Rp 650.000
Family Trek (dua orang dengan jarak 2,2 km (2,5 jam)) Rp 694.400
Youth Trek Untuk tiga orang : Rp 1.108.800
Full Day Track tiga orang : Rp 1.716.000
Jungle track (2 hari 1 malam plus berkemah untuk tiga orang) Rp 4.917.000
Jungle trek (4 hari 3 malam plus berkemah untuk tiga orang) Rp 10.374.000
Porter : Rp 20.000
Parkir kendaraan : Rp 30.000
Penginapan : Rp 30.000 โ Rp 170.000
IG : @tangkahanlangkat

@larrisajapardi @ipendut
Cara ke Sana: Dari Medan, pergilah ke Kota Stabat, lalu dilanjutkan ke Sawit Seberang, Batang Serangan, lalu menuju ke Tangkahan.


Akktifitas yang bisa dilakukan disini adalah kalian akan diajak untuk menjumpai aneka fauna endemik, menyeberangi jembatan gantung, trekking hutan dan yang paling ditunggu dalah berpetualang bersama dan memandikan gajah



Catatan : Semua yang tertera di atas merupakan data terakhir ketika artikel ini dibuat. Apabila terdapat perubahan atau update terbaru yang kalian ketahui, maka silahkan untuk menginformasikan kepada kami untuk diperbaharui. Terimakasih
Tinggalkan Balasan