
Bukit Serut di Desa Singonegoro, Kecamatan Jiken, Kabupaten Blora kini di sulap jadi area wisata baru. Pemandangan alam yang cantik, di proyeksikan jadi spot swafoto dari atas bukit. Photo by @haiakunanno Warga setempat secara swadaya dan gotong-royong, kini sedang berupaya mewujudkan Bukit Serut sebagai wilayah...