
Pulau Lombok selalu indetik dengan segala sesuatu yang berbau etnik, dan saat ini ada salah satu penginapan yang sangat unik yaitu "Aranka Tempasan" Lombok. Aranka Tempasan sendiri merupakan destinasi dengan konsep perumahan namun menawarkan view yang memanjakan mata, tempat ini di bangun dengan desaign klasik...