10 Tempat Makan Jakarta Selatan, Cocok untuk Keluarga dengan Suasana Nyaman dan Asri

/
/
/
842 Views
img
Bagikan ke Teman Liburan
Terima Kasih Bintangnya 🙂
[Total: 0 Average: 0]

Tempat Makan Jakarta Selatan berikut ini cocok untuk kalian kunjungi bersama keluarga atau dengan teman. Dengan harga makan yang relatif terjangkau bisa menjadi opsi untuk akhir pekan ini.

1 Smarapura Traditional Resto (Restoran Bali)

Makan di Jakarta tapi suasana rasa Bali bisa and arasakan jika berkunjung ke sini. Rumah makan ini menyediakan berbagai macam amakak berupa lalapan, sate, gado-gado bahkan plecing kangkung ada disini.

Harga: Mulai Rp50.000 per orang
Alamat: Jl. Tebet Timur Dalam II No. 43 Jakarta Selatan.
Telepon: (021) 8370 2402 | 8370 2556
Jam Operasional: Setiap hari, 10.00 – 23.00

Tempat Makan Jakarta Selatan
Tempat Makan Jakarta Selatan
Tempat Makan Jakarta Selatan

2 Omah Pincuk

Rumah makan satu ini menawarkan menu lengkap seperti seafood, chinese food, hingga masakan western seperti daging sapi. Nah tak lupa untuk memanjakan lidah nusantara maka juga tersedia aneka olahan masakan nusantara.

Harga: Mulai Rp30.000
Alamat: Jl. Raya Pasar Minggu No.55, RT.11/RW.5, Pejaten Tim., Ps. Minggu, Kota Jakarta Selatan.
Telepon: (021) 798 9070
Jam Operasional: Setiap hari, 11.00 – 22.00

Tempat Makan Jakarta Selatan
Tempat Makan Jakarta Selatan
Tempat Makan Jakarta Selatan

3 Gubug Makan Mang Engking

Salah satu tempat spacial adalah rumah makan ini. areanya yang luas dan berbentuk gazebo lengkap dengan kolam ikannya membuat tempat ini tidak pernah sepi pengunjung. Disini anak-anak dapat bermain dengan ikan hias di kolam.

Harga: Mulai dari Rp75.000/orang
Alamat: Kampus UI, Jalan Danau Salam, RW.3, Srengseng Sawah, Jagakarsa, Kota Jakarta Selatan.
Telepon: 0816 111 7751 | 0858 1411 3926
Jam Operasional: Setiap hari, 10.00 – 20.30

4 Mekar Pondok Lesehan

Mekar Pondok Lesehan termasuk menjadi salah satu area favorit bagi warga Jakarta Timur, khususnya daerah Kramat Jati. Suasana asri menjadi nilai and di tempat ini. Salah satunya kolam yang membuatnya terlihat segar.

Harga: Mulai Rp15.000
Alamat: Jl. Raya Bogor No.52 A, RT.3/RW.4, Kramat Jati, Kramatjati, Kota Jakarta Timur.
Telepon: (021) 8088 5629
Jam Operasional: Selasa-Minggu, 09.00 – 21.00

5 RM Ampera, Fatmawati

Rumah makan prasmanan ini menyajikan banyak sekali menu makanan nusantara. Bagi anda yang ingin bersantai sambil menikmati suasana malam, sangat cocok untuk singgah disini.

Harganya pun ramah di kantong hanya berkisar Rp. 10.000 hingga Rp. 25.000
Alamat : Jalan TB Simatupang, No. 2, Jakarta Selatan.

6 Ikan Bakar Cianjur Tempat Makan Jakarta Selatan

Yang menjadi menu andalan rumah makan ini adalah gurame pesmol yang memiliki rasa sangat juara. Selain itu juga ada beberapa menu lainnya yang juga memiliki rasa sangat nikmat.

Alamat: 6, Jl. Cipete Raya No.35, RW.1, Cipete Sel., Kec. Cilandak, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta
Telepon: (021) 75900222

7 Warung MJS Tempat Makan Jakarta Selatan

Walaupun namanya warung, sebenarnya tempat ini adalah restoran yang mengusung konsep adat Jawa. Rumah makan ini memiliki lokasi outdoor dan indoor dan untuk memanjakan anak-anak disini disediakan tempat bermain untuk anak-anak

Lokasi: Jl. Setia Budi Tengah No.11, RW.1, Kuningan, Setia Budi, Kota Jakarta Selatan
Harga: Rp170.000 per 2 orang.
Buka jam Senin-Minggu jam 11.00-21.00 WIB

Tempat Makan Jakarta Selatan

8 Odysseia Tempat Makan Jakarta Selatan

Suasana dengan pepohonan hijau membuat suasana semakin nyaman. Selain itu menu makanan yang lezat membuat siapa saja betah untuk berlama-lama disini

Alamat: Pacific Place – South Lobby Ground Floor Kav. 52-53, Jl. Jend. Sudirman, Senayan, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Kontak: (021) 51400028
Harga: makanan mulai dari 75,000 IDR

Tempat Makan Jakarta Selatan
Tempat Makan Jakarta Selatan
Tempat Makan Jakarta Selatan
Tempat Makan Jakarta Selatan

9 FJ on 7

Ditengah hiruk pikuk Ibu kota, ternyata ada tempat yang nyaman untuk bersantai. Karena suasana yang nyaman dan cozy menjadi keunggulan tempat ini.

Alamat: Jl. Kemang Raya No.6, Bangka, Jakarta Selatan
Kontak: (021) 31936868
Harga: minuman mulai dari 37,000 IDR

Tempat Makan Jakarta Selatan
Tempat Makan Jakarta Selatan
Tempat Makan Jakarta Selatan
Tempat Makan Jakarta Selatan

10 Three Buns

Rumah makan bergaya eropa ini menarik perhatian banyak orang. Dengan area yang luas membuat kalian bisa mengajak teman dan rombongan kesini. Menu makan seperti burger dan olahan daging tersedia disini.

Alamat: Jl. Senopati No.90, RT.7/RW.3, Selong, Jakarta Selatan
Kontak: (021) 29307780
Harga: burger mulai dari 95,000 IDR

Bagikan ke Teman Liburan

Leave a Comment

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This div height required for enabling the sticky sidebar
Ad Clicks : Ad Views : Ad Clicks : Ad Views : Ad Clicks : Ad Views : Ad Clicks : Ad Views : Ad Clicks : Ad Views : Ad Clicks : Ad Views : Ad Clicks : Ad Views : Ad Clicks : Ad Views : Ad Clicks : Ad Views : Ad Clicks : Ad Views :