Tag: Kawah Talaga Bodas
-
Kawah Talaga Bodas, Wisata Alam di Garut yang Terkenal dengan Sumber Mata Air Panasnya
Talaga Bodas Garut sebagai tempat wisata pegunungan berbentuk danau yang tercipta di kawah gunung. Nama Bodas di pakai karena air telaga dengan diameter 2 km ini kelihatan warna putih. Hal itu karena kandungan air danau yang tercipta dari kawah ini memiliki kandungan belerang. Kawah Talaga Bodas ini ada di lereng Gunung Galunggung di ketinggian 1512…