Tag: kampung singkur bandung
-
Kampung Singkur Bandung, Tempat Liburan Akhir Pekan yang Seru Abis di Hutan Pinus! – Bisa Bermain Arung Jeram Hingga Camping!
Berwisata ke hutan pinus memang menjadi pilihan yang tepat. Dan juga kerap menjadi pilihan destinasi utama bagi wisatawan yang sehari-harinya bekerja di area kota. Karena, menjadikan berwisata di kawasan hutan pinus akan membuat pikiran dan badan menjadi fresh. Salah satu objek wisata hutan pinus yang terkenal di kawasan Bandung ini adalah Wisata Kampung Singkur. Objek…